
Nuklir dan diesel -elektrik. Rudal balistik,anti permukaan, hingga torpedo. itulah kemampuan yang mewarnai kapal selam jaman sekarang. Soal lebih unggul mana, ya tergantung dari banyak faktor. Mulai dari kebutuhan hingga urusan kekuatan kantong tiap negara operator. berikut beberapa tipe kapal selam paska Perang Dunia II.
TYPE 209Kalah perang memang berefek jelek bagi Jerman. Bahkan setelah 25 tahun PD II berlalu, bangsa aria tetap wajib tunduk...